Beasiswa Kampung Inggris Lembaga Pare-Dise

Kabar gembira! bagi kamu yang berencana kursus di Kampung Inggris Pare namun belum terlaksana karena kendala biaya, pada bulan Februari 2017 nanti lembaga Pare-Dise akan membuka program beasiswa untuk 14 peserta kursus, untuk mengikuti program beasiswa ini sangat mudah, kamu cukup mengikuti akun sosial media lembaga Pare-Dise, karena untuk mengikuti promo beasiswa ini kamu harus membagikan status/postingan beasiswa, lalu komentar dan mention teman.

Daftar Akun Sosial Media Pare-Dise

Syarat dan Ketentuan Beasiswa

  1. Beasiswa ini untuk siapa saja yang ingin belajar bahasa inggris.
  2. Beasiswa untuk durasi 1 bulan, periode masuk 10 februari 2017 s.d 6 Maret 2017 (durasi 1 bulan).
  3. Beasiswa meliputi program kursus dan camp (asrama), nama program "Regular Camp" (2 x main class, 1 program camp, dan asrama standart).
  4. Kuota yang disediakan adalah 14 seat, jika peminat melebihi kuota yang disediakan maka Admin akan melakukan pengundian.
  5. Pengumuman pemenang akan dilakukan pada tanggal 30 januari 2017.

Beberapa Alasan Kenapa Harus Lembaga Pare-Dise

  • Kampung Inggris adalah sebuah julukan untuk kecamatan Pare kabupaten Kediri, karena terdapat ratusan lembaga kursus bahasa inggris, Pare-Dise adalah salah-satunya, sehingga menjadi pusat pendidikan bahasa inggris terbesar di indonesia.
  • Lembaga Pare-Dise adalah salah-satu lembaga kursus di kampung inggris pare yang terkenal sebagai lembaga elite dan exclusive berbiaya terjangkau dengan metode pendidikan Fun Learning System yang ramah otak. Belajar bahasa Inggris dilembaga Pare-Dise dijamin merasa relax, enjoy, and fun.
  • Lembaga Pare-Dise terkenal dengan program peningkatan kemampuan berbicara bahasa Inggris yang cocok untuk pemula hingga mahir.
  • Lembaga Pare-Dise telah meluluskan ribuan siswa yang berasal dari berbagai daerah.
  • Asrama lembaga Pare-Dise adalah yang terbaik di kampung inggris dari segi fasilitas dan efektifitas english area. Fasiliyas asrama meliputi: 1 orang 1 kasur, 1 kamar 3 s.d 4 orang, kipas angin disetiap kamar, air minun, tv, dan wifi berkecepatan tinggi up to 100 mb (pertama dan satu-satunya di kampung inggris).

Posting Komentar